Selamat Datang
di Desa Kading

Portal digital resmi informasi Desa Kading, Kecamatan Tanete Riaja, Kabupaten Pangkep, Provinsi Sulawesi Selatan.

Desa Kading
desa kading map

Tentang Desa Kading

Desa Kading secara administrasi termasuk dalam wilayah Kecamatan Tanete Riaja, Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan. Wilayah desa ini terbagi menjadi 5 dusun dan 15 RT.
Luas wilayah dari Desa Kading adalah 22,69 km² dan menyumbang persentase sebesar 13,02 persen dari total wilayah Kecamatan Tanete Riaja

+
Jumlah Penduduk
Jiwa/km²
+
Kepala Keluarga

Wisata, Kuliner, Hasil Pertanian Desa Kading

Jelajahi wisata dan kuliner yang ada di Desa Kading, Kecamatan Tanete Riaja, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan, Indonesia

salo rumpiae

Wisata

Lepaskan penat di Desa Kading, sebuah oase dengan pesona sungai & perbukitan alami.

bolu cukke

Kuliner

Sempurnakan petualangan Anda dengan sajian kuliner lokal Desa Kading yang kaya akan rasa.

kencur

Hasil Pertanian

Rasakan kekayaan alam Desa Kading dari hasil buminya yang subur, seperti kencur dan rempah.

Sambutan Kepala Desa

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Salam Sejahtera bagi kita semua.

Selamat datang di portal digital resmi Pemerintah Desa Kading. Saya, H. Akmaluddin, S.Sos, selaku Kepala Desa, memegang teguh komitmen untuk menyajikan seluruh informasi mengenai desa kading secara terbuka dan mudah dijangkau melalui platform ini.

Harapan kami, website ini dapat berfungsi sebagai jembatan komunikasi yang interaktif serta menjadi wadah untuk kita bergotong-royong demi kemajuan dan kesejahteraan bersama di Desa Kading. Untuk itu, kami sangat terbuka dan senantiasa menantikan segala bentuk saran serta kritik yang membangun dari Anda.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

— H. Akmaluddin, S.Sos , Kepala Desa Kading

Keunggulan Desa Kading

Temukan mengapa kami menjadi pilihan terbaik.

01.

Keindahan Alam

Nikmati panorama alam yang memukau dan lingkungan yang asri. Cocok untuk relaksasi dan menyatu dengan alam.

02.

Budaya yang Kaya

Rasakan kekayaan budaya lokal yang unik dan tradisi yang menarik selama Anda berkunjung ke desa kami.

03.

Masyarakat Ramah

Bergabunglah dengan komunitas yang hangat dan menyambut setiap pengunjung dengan senyuman dan keramahan.

Informasi dan Layanan Desa

Atau

Via WhatsApp: 202-555-0188

aparatur desa kading
Scroll to Top